Cara Stop Paket Tri 2.5GB 3000

59 sec read

cara stop paket tri 2,5gb 3000

Cara Stop Paket Tri 2.5GB 3000 – Salah satu paket Three harian yang legend dan sudah sulit untuk didapatkan, dengan kuota data 2.5GB hanya seharga Rp3.000 full 24 jam tanpa adanya pembagian waktu pemakaian kuota. Menurut admin ini sangat murah, cocok untuk kalian yang membutuhkan kuota cukup banyak untuk setiap harinya. BACA JUGA: PAKET TRI 2.5GB 3000 TERBARU 2021

 

cara stop paket tri 2,5gb 3000

Sayangnya untuk paket 3 2.5GB 3000 rupiah yang tanpa pembagian ini sepertinya sudah begitu langka (hilang/tidak bisa). Sehingga jikalau pun ada biasanya paket dengan kuota data sama, namun terdapat pembagian waktu pemakaian kuota. Nah ini yang membuat kita, para pengguna biasanya lebih memilih memberhentikan paket 2.5GB 3000 kartu Tri.

 

 

Bagi kalian yang ingin berhenti paket Tri 2.5GB 3000, silahkan ikuti panduannya di bawah ini via SMS.

 

Panduan Cara Stop Paket Tri 2.5GB 3000 Harian via SMS

Berikut di bawah ini langkah-langkah panduan stop paket 2.5GB 3rb kartu 3:

  1. Silahkan buka aplikasi SMS di HP kamu
  2. Buat pesan baru
  3. Pada kolom Penerima, masukkan nomor tujuan 234
  4. Berikutnya pada isi pesan silahkan ketikkan STOP 2P5CLM1
  5. Kirim menggunakan kartu 3 kamu yang berlangganan paket 2.5GB 3000
  6. Tunggu balasan konfirmasi bahwa paket kamu sudah diberhentikan

 

Nah itulah panduan untuk cara berhenti berlangganan otomatis (autorenewal) paket Tri 2.5GB 3000. Semoga kamu berhasil menerapkannya!

 

Jika kamu ingin mengetahui paket 2.5GB 3000 kamu merupakan paket yang kuotanya berlaku pembagian pemakaian atau tidak, kamu bisa dengan cara cek kuota Tri harian. Cara penerapannya cukup mudah, silahkan dial *123*10*3# untuk via dial. Kemudian untuk via SMS silahkan ketik INFO KUOTA kirim ke 234 untuk melihat sisa dan detail kuota paket Tri yang kamu miliki.

Leave a Reply

Your email address will not be published.